Pada hari ini Senin, 18 Juli 2022 diadakan upacara penerimaan calon peserta didik baru SMK Negeri 1 Nganjuk tahun pelajaran 2022 / 2023. Jumlah siswa yang dinyatakan diterima pada tahun ini 540 untuk 15 rombongan belajar, dimana masing masing kelas 36 siswa.

Pada upacara kali ini dipimpin oleh bapak Drs. Ibnu Umar selaku Wakil Kepala Sekolah urusan Kurikulum, mewakili Kepala Sekolah tidak bisa hadir karena masih sakit. Dalam sambutannya beliau mengucapkan selamat datang di SMK Negeri 1 Nganjuk, dan ucapan selamat karena sudah diterima di sekolah ini, semoga selalu bersemangat belajar dan berprestasi.

Setelah upaca dilanjutkan dengan kegiatan Masa Pengenalan Siswa (MPLS) dialaksanakan mulai 18 s.d. 20 Juli 2023 yang diadakan di aula SMK Negeri 1 Nganju.

Leave a Reply

Your email address will not be published.